Allah itu indah dan menyukai keindahan, yang tercakup dalam Kaligrafi itu bukan hanya manual tulisan Arab saja, tapi disana sudah tercantum ornament dan hiasan-hiasannya. Jika kita lihat keNegara-negara yang ada diTimur tengah rata-rata masjid yang ada disana menggunakan kaligrafi yang bertuliskan Ayat-ayat Allah dan Hadits-hadits Nabi.

Khat Diwani Jali Zauraqi



Khat Diwani Jali Zauraqi
                  Gaya ini merupakan diwani jali yang dipengaruhi seni lukis. Dalam lapangan ini para kaligarfer punya tradisi mengolah gaya tersebut dalam bentuk Zauraq atau perahu.
                  Cirri-ciri diwani jali zauraq adalah pada pemanjangan goresan huruf-huruf akhir dari kata-kata yang mungkin bisa ditarik semakin cekung hingga ujung kalimat. Garis-garis memanjang ini membentuk lapisan-lapisan kayu pada dinding perahu. Paling pucuk biasanya ditambah goresan menjulur kebawah mirip navigasi, sedangkan sisa kata-kata diserupakan muatan dengan beberapa ujungnya menyelonjor kea rah air mirip dayung-dayung yang bergerak hidup. 


0 Responses So Far:


ShoutMix chat widget