Khat Kufi Muzakhraf atau Khat Kufi Muzahhar
Kufi gaya ini adalah yang ruang-ruang kosongnya disarati ornamen yang bersumber nabati yang berkembang mengambil bentuk geometri yang indah. Pola ini kemudian hari menciptakan ornamen Arab asli yang oleh para seniman Barat disebut arabesque. Muzakhraf artinya berhias atau penuh ornamen dan muzahhar artinya berbunga atau penuh bunga.
0 Responses So Far: